Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Membuat Sitemap Atau Daftar Isi 100% Simpel Pada Blogger



Cara Membuat Sitemap Atau Daftar Isi 100% Simpel Pada Blogger- Sekarang saya akan membahas mengenai sitemap atau daftar pustaka dalam blog, tujuan saya menulis tentang hal ini agar nanti saya tidak lupa kalau saya punya blog baru dan ingin memasang sitemap tinggal lihat postngan saya. Okey langsung menuju TKP.

cara membuat sitemap untuk blogspot

Apasih Sitemap Atau Petasitus?

Sitemap adalah daftar isi yang ada pada sebuah blog dan website. Tidak hanya buku saja yang ada daftar isinya, blog juga memilki hal yang sama. Jadi cara kerjanya semua artikel yang sobat tulis akan di tampilkan berdasarkan kategori atau lebel, ya tidak jauh lah sama penampilan daftar pustaka pada buku.

Fungsi Sitemap Apa?

Fitur ini berfungsi untuk memudahkan pembaca blog sobat menemukan artikel yang dicarinya, bisa juga melihat artiekl apa saja ang sudah di tulis dan tersedia pada blog tersebut. Selain itu juga berfungsi sebagai SEO untuk website yang anda miliki, karena akan lebih lengkap dimata google.

Langkah Sebelum Membuat Sitemap

Hal awal yang harus anda lakukan memberikan lebel pada setiap artikel yang sobat tulis, agar tampil rapi dan teratur sesuai dengan kategorinya. Cara menampilakannya seperti ini :

setelah selesai di lebel klik Done
Beri lebel pada semua posting yang ada di blog sobat.

Langkah Cara Membuat Sitemap ?

Langkahnya sangat mudah, silahkan ikut cara dibawah ini :

1. login ke blogger dan masuk ke dasbore blog sobat
2. Masuk ke laman (pages kalau bahasa inggris) dan buat halam baru, beri judul  SITEMAP atau DAFTAR ISI terserah anda.


3. Nati akan tampil halam seperti saat akan membuat artikel, ganti settingan compose menjadi HTML.  (ada di bagian kanan atas tepat di bawaj judul blog)


4. Copykan kode html di bawah ini dalam postingan halam tersebut. 
<script src="http://me-sitemap.googlecode.com/files/mysitemap.js" type="text/javascript"></script>
<script src="http://mazmuiz.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"></script>

5. Ganti kode url yang saya warnai oranye dengan url blog sobat, kemudian publish.  setelah itu silahkan sobat cek dengan melihat halaman tersebut pada browser, nanti akan tampil seperti gambar dibawah ini :


Demikian Cara Membuat Sitemap Atau Daftar Isi 100% Simpel Pada Bloggersemoga bisa bermanfaat dan terimakasih sudah berkunjung dan membacara artikel ini, jika suka silahkan di share dan berkomentar.