Makanan Penyebab Keputihan Pada Wanita
Keputihan di alami oleh para wanita yang di sebabkan oleh beberapa faktor seperti pola gaya hidup kurang bersih dan makanan yang di konsumsi serta stress yang berkepanjangan membuat organ intim menjadi tidak sehat.
Mitos yang beredar belakangan ini adalah munculnya kutihan karena makanan tertentu yang di konsumsi oleh wanita. Apakah mitos ini sebuah fakta ataukah hanya rumor semata, dari pada bingung sebaiknya langsung kita bahas satu persatu di bawah ini :
Makanan Penyebab Keputihan
1. Makanan Manis
Makanan yang mengandung gula banyak membuatnya manis ini dapat meningkatkan muculnya keputihan sebab apa bila kandungan gula tinggi di dalam tubuh dapat mengakibatkan bakteri pada alat kelamin V menjadi lebih cepat bereaksi dan ini meningkatkan keputihan.
2. Buah Nanas
Mengkonsumsi nanas yang banyak cenderung akan meningkatkan produksi lendir pada alat reproduksi wanita sehingga terasa becek dan tidak nyaman.
3. Buah Timun
Mengkonsumsi timun yang terlalu banyak dapat mengakibtkan keputihan, pasalnya buah timun ini mengandung gula seperti nanas yang mengakibatkan munculnya keputihan.
4. Makanan Bertepung
Tepung adalah bahan makanan yang mengandng banyak karbohidrat sehingga karbohidrat ini di rombak oleh enzim menjadi glukosa dan apa bila kandungan glukosa tinggi di dalam tubuh akan membuat bakteri dan jamur pada alat reproduksi berkembang pesat.
Sebenarnya Anda boleh mengkonsumsi makanan semua di atas asalkan tidak terlalu berlebihan, netralisir kandungan di atas dengan banyak minum air putih dan olah raga yang teratur agar glukosa terpakai untuk membakar kalori.
Demikian inilah Makanan Yang Menjadi Penyebab Keputihan Semkin Parah pada Wanita semoga bermanfaat untuk Anda para pembaca.